KEGIATAN SOSIAL BERBAGI UNTUK SESAMA SMPN 7 KOTA CIREBON

KEGIATAN SOSIAL BERBAGI UNTUK SESAMA SMPN 7 KOTA CIREBON

Kegiatan Sosial Berbagi untuk sesama yang diprakarsai oleh Kepala SMPN 7 Kota Cirebon, Dra. Euis Sulastri, M.Pd dengan memberikan motivasi kepada bapak dan ibu guru serta Tata Usaha untuk belajar berbagi dalam kegiatan sosial untuk sesama di bulan suci Ramadhan 1445 H, yaitu dengan memberikan sedekah makanan dan minuman yang ditampung oleh guru PAI dalam hal ini sebagai koordinator kegiatan, dan Alhamdulillah dari rereongan/patungan terwujudlah acara ini dengan sangat meriah dan antusias masyarakat dalam mendapatkan takjil. Simak foto dan video kegiatannya dilink ini. (YD, 3-04-2024)

Lihat foto lainnya

2 komentar untuk “KEGIATAN SOSIAL BERBAGI UNTUK SESAMA SMPN 7 KOTA CIREBON”

  1. Luar biasa mantap kekeluargaan dan kekompakan keluarga besar spentu dlm beribadah berbagi untuk sesama dari shodaqoh bp /ibu keluarga besar spentu sukses terus spentu JUARA

Tinggalkan Balasan ke Yadi Batalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top
Butuh bantuan?